Kalau kita bicara model baju trend, Tentu model baju tersebut akan bisa dengan mudah kita temui dimasyarakat. Karena model baju trend merupakan produk baju dengan model yang banyak disukai oleh sebagian besar orang.
Model baju trend dimasyarkat akan selalu berkembang dari waktu kewaktu, Ada yang bertahan lama dan juga ada yang hanya berusia pendek.
Bagaimana dengan model baju trend untuk wanita jelang akhir tahun 2014?. Jika dilihat dari trend penjualan dipasar, Model baju wanita remaja dengan ciri atau karkater berikut diperkirakan mampu menjadi baju trend dipasaran.
- Model baju two piece
- Model cardigan
Model baju two piece
Baju two piece, Yaitu model baju yang terdiri dari dua potong baju, Model baju ini bisa berdiri sendiri ataupun menjadi satu paket. Hal ini tergantung detail modelnya.
Model baju trend wanita remaja two piece yang menjadi satu paket, Biasanya akan menjadi satu atau tidak bisa dipisah-pisah. Hal ini karena dua baju dijahit menyambung menjadi satu.
Hal diatas berbeda dengan model baju trend wanita two piece yang pisah dipisah. Untuk model baju ini memang sengaja untuk dipisahkan. Hal ini agar lebih fleksibel dalam pemakaiannya. Jadi bisa dikenakan sebagai two piece ataupun dipisah dan menjadi dua model baju yang berbeda.
Untuk model baju trend wanita remaja two piece, Pengkombinasian warna perlu diperhatikan. Perpaduan warna senada akan cenderung disukai konsumen. Selain itu, Baju two piece yang memadukan motif bunga dengan kain polos akan lebih menarik.
Untuk saat ini, Kain kaos spandek dan jersey cenderung menjadi kombinasi yang diminati konsumen. Karena jenis kain ini mempunyai karakter yang cenderung jatuh, Sehingga akan memunculkan kesan ramping bagi pemakainya. Perpaduan warna selaras antara kain spandek atau Jersey dengan motif bunga akan memberikan kombinasi model baju two pieces serasi.
Model baju trend two piece dipasaran, Rata-rata memadukan model dres dan cardigan, Blazer, Bolero atau rompi. Dan model baju kombinasi seperti diatas saat ini cenderung mempunyai daya serap pasar yang lumayan tinggi.
Model baju trend wanita two piece tidak terbatas hanya pada model dres modis saja, Namun juga trend untuk kategori busana muslim. Saat ini sudah banyak produk baju muslim dengan model two piece. Yaitu perpaduan baju muslim dengan blazer, Bolero, Rompi dan cardigan panjang.
Model baju trend untuk wanita akhir tahun 2014 dan awal 2015 Cenderung akan didominasi baju-baju dengan lengan panjang, 7/8 dan lengan 3/4. Sedangkan untuk model krah, model baju trend untuk wanita dengan krah shanghai dan krah modikasi.
Demikian artikel trend busana Indonesia dari Go Klaten Jualan Go dengan tema model baju trend untuk wanita akhir tahun 2014 dan tahun 2015. Semoga artikel ini bermanfaat bagi kita semua. Saudara juga bisa kunjungi artikel trend busana menarik lainnya dibawah ini;
* Prediksi Model Batik Wanita Modern 2015 ( Trend Batik Wanita )
* Perkiraan Trend Jaket Awal Tahun 2015
* Perkiraan Trend Jaket Awal Tahun 2015